Linux Ubuntu merupakan sistem operasi open source yang pertama kali dirilis pada tanggal 20/10-2004. Sistem operasi Linux Ubuntu berjalan di atas basis kode Debian Linux. Lalu, mengapa system operasi tersebut dinamakan Ubuntu? Berikut humairanews.com akan menjelaskan.
Jadi, Ubuntu sendiri berasal dari sejarah Afrika Selatan yang mewujudkan kepercayaan pada ikatan berbagi untuk bisa menghubungkan langsung dengan semua manusia. Kemudian nama Ubuntu diharapkan bisa menjadi sistem operasi yang bisa menghubungkan interaksi seluruh manusia.
Linux Ubuntu merupakan sistem operasi open source yang di unduh secara gratis oleh semua orang. Ubuntu Indonesia ini adalah sistem yang layak untuk kalian coba. Meskipun di luar sana juga ada banyak sistem operasi gratis lainnya, selain Ubuntu.
Para pengguna yang memiliki rasa takut komputer memiliki masalah keamanan atau malware yang biasa bisa menyerang sebuahWindows, maka Ubuntu merupakan sebuah sistem yang tepat untuk diinstal karena diklaim lebih aman dari beberapa sistem operasi Windows.
Ubuntu memiliki banyak sekali keuntungan jika gunakan sistem operasi Linux Ubuntu misalnya aman dari virus dan malware, tidak butuh lisensi, gratis, dan masih ada banyak lagi.
Selain memiliki keuntungan, Linux Ubuntu juga memiliki beberapa macam jenis, diantaranya:
1. Ubuntu Desktop
Merupakan sistem operasi khusus untuk sebuah perangkat desktop. Sistem operasi ini aplikasi yang sesuai untuk digunakan sehari-hari. Tedapat juga beberapa rangkaian software untuk menunjang produktivitas kantor, browser web, dan software multimedia.
Mengunduh sebuah Desktop Ubuntu pada dasarnya sangatlah mudah, seperti melakukan pengunduhan perangkat lunak lainnya. Bagi kalian yang ingin mengundul atau menginstalnya kalian perlu menginstal Desktop Ubuntu aapabila menggunakan komputer sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari suatu aktivitas harian karena masih ada banyak software yang bisa menunjang kebutuhan.
2. Kubuntu
Merupakan versi Ubuntu dengan sebuah perangkat lunak KDE (K Desktop Environment) secara default. Apabila mengunduh Kubuntu, maka kalian bisa gunakan beberapa program populer untuk mengelola kebutuhan. Hal yang menarik dari sistem Kubuntu yaitu kalian bisa melakukan banyak kustomisasi sesuka hati.
3. Manjaro Linux
Jenis ini bertujuan untuk menyederhanakan suatu instalasi dan konfigurasinya. Bagian menarik dari Manjaro Linux yaitu kalian bisa dikonfigurasi untuk menggunakan aplikasi KDE dan aplikasi inti KDE Plasma.
4. Ubuntu GNOME
Dahulu jenis ini memiliki nama Ubuntu GNOME Remix. Sistem operasi ini menampilkan sebuah desktop environment GNOME. Saat pertengahan tahun 2017, GNOME Ubuntu tidak lagi merilis versi yang baru yang membuat jenis Ubuntu satu ini masih mempertahankan sistem operasi yang sama di setiap tahunnya. Menariknya lagi Ubuntu GNOME adalah GNOME membuat sebuah tampilan program di desktop sama dengan tampilan dari Windows.
Originally posted 2021-01-28 17:01:04.
Rekomendasi:
- Cara membuat Windows 11 berjalan lebih baik di… Microsoft sedang mengerjakan pembaruan baru untuk Windows 11 yang akan membuat sistem operasi (OS) baru berjalan lebih baik pada perangkat keras yang usang dan murah.Windows 11 Build 22526 saat ini…
- Pokies Slot Lama Dengan Jackpot Progresif Menjadi… Jackpot progresif adalah hadiah terbesar yang bisa dimenangkan pemain di kasino online. Penghasilan dari mencapai kumpulan hadiah tidak dapat dibandingkan dengan kemenangan reguler, manfaat promosi, atau sistem lain apa pun…
- Jejak Perjuangan Bangsa: Sejarah Indonesia Kelas 11 Tahukah kamu bahwa sejarah Indonesia memiliki banyak sekali cerita menarik yang bisa kita pelajari? Mulai dari masa prasejarah, kerajaan-kerajaan nusantara, hingga masa kemerdekaan, semuanya memiliki cerita yang unik dan berbeda.…
- Komputer seperti dulu saya menyukainya Ilustrasi oleh Yulia Prokopova Terjemahan: Rusia Saya telah berjuang dengan solusi sinkronisasi file selama bertahun-tahun. Pada awalnya, Dropbox hebat, tetapi dalam beberapa tahun terakhir, mereka mulai membengkak. Saya pindah ke…
- 3 Alasan Pengusaha Berjuang Saat Membangun Sistem Bisnis Pendapat yang dikemukakan oleh kontributor Entrepreneur adalah milik mereka sendiri. Sebagian besar pemilik bisnis mungkin pernah mendengar argumen tentang pemikiran sistem. Namun, sebagian besar pemilik usaha kecil berjuang dengan konsep…
- GPD Pocket 3: Keajaiban Teknologi Kecil dengan… GPD Pocket 3: Keajaiban Teknologi Kecil dengan Performa Maksimal Salam, Sobat Sekitar! Apakah kamu pernah mendengar tentang GPD Pocket 3? Sebuah perangkat revolusioner yang menyatukan kekuatan teknologi dengan ukuran yang…
- Dramawan vs Selene Proses pengujian yang efektif adalah faktor terpenting untuk kinerja aplikasi yang sukses. Setiap bug yang lolos pengujian akan mengurangi kualitas layanan aplikasi. Untuk mengatasinya, satu-satunya cara yang mungkin adalah memiliki…
- Rumor Jimmy Garoppolo: 49ers QB Menjalani Operasi… Foto AP/Mark J. Terrill Quarterback San Francisco 49ers Jimmy Garoppolo dilaporkan menghasilkan "minat yang signifikan" dalam diskusi perdagangan meskipun ia dijadwalkan untuk menjalani operasi bahu offseason ini. Adam Schefter dari…
- Sejarah Indonesia Kelas 12: Menelusuri Jejak… Tahukah Anda bahwa belajar sejarah Indonesia kelas 12 bisa menjadi lebih menarik dan mudah dipahami? Dengan UKBM Sejarah Indonesia Kelas 12, Anda akan merasakan pengalaman belajar yang lebih interaktif dan…
- Pilih asuransi kesehatan Anda jika Anda mengalami obesitas Geser 1 Apakah Anda hidup dengan obesitas? Ringkasan tip untuk meneliti cakupan asuransi kesehatan untuk perawatan obesitas Geser 2 Obesitas adalah penyakit yang menyerang 4 dari 10 orang dewasa Amerika.…
- Grist – Alternatif open source gratis untuk Airtable… Komentar...Baca selengkapnya
- Rahasia Wajah Simetris: Kunci Ketenangan dan… Tahukah Anda bahwa wajah simetris dianggap lebih menarik dan menyenangkan secara estetika? Jika Anda ingin memiliki wajah yang lebih simetris, ada beberapa tips yang bisa Anda ikuti. Banyak orang yang…
- Keputusan pengadilan terbaru dan masalah kebijakan… Bisakah sistem kecerdasan buatan (AI) menjadi penemu bernama pada paten AS? Tidak, kata putusan pengadilan banding federal yang dikeluarkan awal bulan ini. kasus, Thaler v. VidalItu muncul dari dua aplikasi…
- Sejarah Bank Indonesia: Peran Kredibel dalam… Sejarah Bank Indonesia - Wikipedia, Lembaga Keuangan Penting di Indonesia Tahukah Anda bahwa Bank Indonesia (BI) memiliki sejarah panjang dan berperan penting dalam perekonomian Indonesia? Mari kita telusuri sejarah BI…
- McKinsey menyumbangkan alat pipa pembelajaran mesin… 19 Januari 2022 21:00 Kredit Gambar: Getty Images Apakah Anda melewatkan sesi dari Future of Work Summit? Kunjungi perpustakaan sesuai permintaan Future of Work Summit kami untuk streaming. Biarkan buletin…
- Malware yang ditulis khusus ditemukan di seluruh… Mengapa penting: Pada bulan Desember 2021, tim keamanan di Intezer mengidentifikasi malware yang ditulis khusus di server web Linux lembaga pendidikan terkemuka. Malware, sejak bernama SysJoker, kemudian ditemukan juga memiliki…
- Dampak Iklim Cryptocurrency: Apa yang Sebenarnya… Sementara penginjil dan kritikus berdebat apakah cryptocurrency mewakili masa depan uang atau tidak lebih dari skema Ponzi raksasa dan surga bagi geng ransomware, pengedar narkoba, dan teroris, fakta dasar sering…
- 10 Tips Membangun Tim yang Menonjol untuk Usaha Kecil Anda Tim yang hebat dapat menjadi aset yang kuat untuk bisnis apa pun. Tapi tim hebat tidak dibangun secara kebetulan. Dibutuhkan perencanaan dan pengaturan sistem yang cermat untuk mengubah karyawan baru…
- Jejak Sejarah Nama Indonesia: Sebuah Perjalanan… Sejarah Nama Indonesia: Sebuah Perjalanan Panjang Menuju Identitas Bangsa Nama Indonesia memiliki perjalanan panjang yang sarat makna. Dari sekadar nama tempat hingga menjadi identitas bangsa, nama Indonesia telah mengalami berbagai…
- Menyelami Demokrasi Liberal: Sebuah Perjalanan… Di masa lalu, Indonesia pernah mengalami masa demokrasi liberal. Bagaimana sistem pemerintahan ini bekerja dan apa saja dampaknya terhadap kehidupan masyarakat Indonesia? Mari kita bahas lebih lanjut dalam artikel ini.…
- Microsoft menawarkan perbaikan beta untuk masalah… Pada hari Jumat, Microsoft mulai menguji perbaikan untuk menghilangkan masalah latensi cache yang telah mengganggu PC yang ditenagai oleh prosesor AMD Ryzen yang menjalankan Windows 11. Namun, tambalan, bagian dari…
- Pembaruan besar November Windows 10 jauh lebih kecil… Microsoft Pengguna PC semua gelisah tentang Windows 11 baru yang baru saja diluncurkan awal bulan ini. Tapi jangan lupa, Microsoft masih mendukung dan memperbarui Windows 10 yang sudah lama ada…
- Cara mengubah laptop lama menjadi Chromebook Terkadang, Chromebook mengalahkan laptop Windows. Kompleksitas sering membuat hidup lebih sulit bagi pengguna yang mudah bingung dengan komputer—dan orang-orang yang memberi mereka dukungan TI. Antarmuka Chromebook yang disederhanakan menghilangkan manajemen…
- Penyakit jantung genetik tidak akan menghentikan… Seperti yang diceritakan kepada Jacqueline FroeberKetika saya membuka mata, saya mendengar ahli bedah jantung berkata, “Saya sangat senang Anda bersama kami.” Suaranya penuh dengan emosi. “Kami harus melakukan operasi jantung…
- Masalah tahun 2038 masih hidup dan sehat Masalah tahun 2038? Bukankah itu seharusnya diselesaikan sekali dan untuk semua tahun yang lalu? Tidak cukup. Apa itu masalah Tahun 2038 ? Wikipedia menjelaskannya dengan baik, tetapi TL;DR bermuara pada,…
- Sejarah (semacam) manajemen layanan di Unix Sejarah (semacam) manajemen layanan di Unix 20 Februari 2022 Sudah umum untuk sistem init Unix yang canggih juga menjadi beberapa tingkat sistem manajemen layanan; contoh yang paling jelas adalah systemd…
- Berat Badan Pasca Caesar: Turunkan dengan Aman dan Efektif Bagaimana Menurunkan Berat Badan Pasca Caesar dengan Aman dan Efektif Menurunkan berat badan setelah melahirkan caesar bisa jadi tantangan tersendiri. Pasalnya, ibu baru biasanya merasa lelah dan tidak punya banyak…
- Dapur Rumah Perlu di Hias dengan Tanaman Hias.… Dapur biasanya identik dengan ruangan yang paling belakang di rumah juga sumpek serta pengap. Guna bisa menghilangkan kesan tersebut, maka tidak ada salahnya apabila kalian tambahkan dekorasi berupa tanaman. Terdapatnya…
- Saya Menguji di Prod “Saya tidak selalu menguji kode saya,” renung Orang Paling Menarik di Dunia dalam salah satu meme teknologi paling kokoh sepanjang masa, “tetapi ketika saya melakukannya, saya menguji dalam produksi.”Saya sudah…
- Ujian Tengah Semester Sejarah Indonesia Kelas 11… Hai, para pejuang sejarah! Apakah kalian sudah siap menghadapi UTS Sejarah Indonesia Kelas 11 Semester 2? Ujian ini memang terkenal sulit dan menantang, tapi jangan khawatir, dengan persiapan yang matang,…